Pengaruh Gaya Kepemimpinan Otoriter, Budaya Organisasi dan Penerapan Standar Operasional Prosedur (SOP) terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus KJPP XYZ dan Rekan Cabang Jakarta)
DOI:
https://doi.org/10.38035/jsmd.v3i3.546Keywords:
Budaya organisasi, gaya kepemimpinan otoriter, kinerja karyawan, SOP, sumber daya manusiaAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh gaya kepemimpinan otoriter, budaya organisasi dan penerapan standar operasional prosedur (SOP) terhadap kinerja karyawan pada KJPP XYZ dan Rekan Cabang Jakarta. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode asosiatif. Data dikumpulkan melalui penyebaran kuesioner kepada karyawan, dan analisis dilakukan menggunakan alat bantu Software smartPLS (Partial Least Square) untuk menguji hubungan antara variabel-variabel penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa gaya kepemimpinan otoriter berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Sebaliknya, budaya organisasi dan penerapan SOP tidak berpengaruh terhadap kinerja karyawan Hal ini menunjukkan bahwa meskipun budaya organisasi dan Penerapan SOP hadir dalam perusahaan, namun belum mampu menjadi faktor utama dalam mendorong kinerja individu, mungkin karena kurangnya sosialisasi, pelatihan, atau evaluasi terhadap pelaksanaannya. Penelitian ini memiliki kebaruan dalam kombinasi variabel yang diteliti secara simultan, pemanfaatan pendekatan bibliometrik VOSviewer dalam perumusan topik, serta fokus pada organisasi profesional di bidang jasa penilaian properti. Temuan ini memberikan kontribusi praktis bagi manajemen dalam menyusun strategi peningkatan kinerja karyawan berbasis struktur organisasi dan budaya kerja yang efektif.
References
Chin, W. W. (1998). The partial least squares approach for structural equation modeling. In G. A. Marcoulides (Ed.), Modern methods for business research (pp. 295–336). Lawrence Erlbaum Associates.
Dinayah, I., Suharto, & Rokhman, M. N. (2024). The influence of leadership style and organizational culture on employee performance mediated by work motivation in the multinational company Pt. German Eta in Indonesia. Asian Journal of Economics, Business and Accounting, 225–234.
Edy, J., & Soedjatmoko. (2023). Pengaruh penerapan SOP dan budaya kerja terhadap produktivitas kerja karyawan Line Shock Absorber Assembly PT Kayaba Indonesia. JURMA: Jurnal Riset Manajemen, 1(4), 394–401.
Ghozali, I. (2021). Partial least squares: Konsep, teknik, dan aplikasi menggunakan program SmartPLS 3.2.9 untuk penelitian empiris (Vol. 3rd). Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Hair, J., Hult, G. T. M., Ringle, C. M., & Sarstedt, M. (2022). A primer on partial least squares structural equation modeling (PLS-SEM). Sage Publishing.
Hidayat, N., Anisah, H. U., Muntoha, H., & Ismanto, T. (2022). Pengaruh budaya organisasi dan kompetensi terhadap kinerja karyawan dengan mediasi motivasi di Kantor Unit Pelayanan Pendapatan Daerah (UPPD). Jurnal Ilmu Manajemen, 10(4), 1016–1025.
Kamsidah. (2023). Analisis tentang gaya kepemimpinan terhadap motivasi kerja para karyawan. Kemenkeu. https://www.djkn.kemenkeu.go.id/artikel/baca/16133/Analisis-tentang-Gaya-Kepemimpinan-terhadap-Motivasi-Kerja-Para-Karyawan.html
Katagame, R., Indarto, & Kuswardani. (2024). Analisis pengaruh motivasi, komitmen, dan budaya organisasi terhadap kinerja karyawan dengan kepuasan kerja sebagai mediasi. Jurnal Syntax: Jurnal Ilmiah Indonesia, 9(5).
Maulana, M. A., & Tirtana, D. (2025). Pengaruh kepemimpinan, standar operasional prosedur (SOP) dan kedisiplinan kerja terhadap kinerja karyawan di Palm Beach Resort Bandengan Jepara. Multiple: Journal of Global and Multidisciplinary, 3(1), 4686–4690.
Nopirin, A. (2025). Pengaruh komunikasi, budaya organisasi, dan kompensasi terhadap kinerja karyawan di PT. Lingkar Organik Indonesia. Formosa Journal of Applied Sciences (FJAS), 4(1), 221–230.
Rahmawati, F., & Suryana, N. N. (2024). Pentingnya Standar Operasional Prosedur (SOP) dalam meningkatkan efisiensi dan konsistensi operasional pada perusahaan manufaktur. Jurnal Manajemen Bisnis Digital Terkini, 1(3), 1–15.
Robbins, S. P., & Judge, T. A. (2022). Organizational behavior. Pearson Education.
Sugianto, A., Hidayat, M., & Rahman, N. (2023). Pengaruh standar operasional prosedur, lingkungan kerja, dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Kepulauan Selayar. Jurnal Magister Manajemen Nobel Indonesia, 4(2), 246–259.
Sugiyono. (2023). Metode penelitian kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Alfabeta.
Syamsul, T. D., Guampe, F. A., Amzana, N., Alhasbi, F., Yusriani, Y., Yulianto, A., Ayu, J. D., Widakdo, G., Virgantari, F., Halim, H., & Naryati, N. (2023). Metode penelitian kuantitatif: Teori dan penerapannya (U. Khasanah, Ed.). Tahta Media Group.
Veronica, A., Ernawati, Rasdiana, Abas, M., Yusriani, Hadawiah, Hidayah, N., Sabtohadi, J., Marlina, H., Mulyani, W., & Zulkarnaini. (2022). Metodologi penelitian kuantitatif. Global Eksekutif Teknologi.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Basmah Baari’ah, Wenny Desty Febrian

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Hak Cipta :
Penulis yang mempublikasikan manuskripnya di jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
- Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mengakui bahwa Jurnal Siber Multi Disiplin (JSMD) berhak menjadi yang pertama menerbitkan dengan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (Attribution 4.0 International CC BY 4.0) .
- Penulis dapat mengirimkan artikel secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif manuskrip yang telah diterbitkan dalam jurnal ini ke versi lain (misalnya, dikirim ke repositori institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll.), dengan mengakui bahwa manuskrip telah diterbitkan pertama kali di JSMD.


















